Posts Tagged ‘Inter Milan’
Manchester United Urungkan Niat Rekrut Eriksen
Christian Eriksen menjadi salah satu gelandang top yang tersedia pada bursa transfer musim dingin ini, dan di satu sisi Manchester United disebut-sebut sebagai peminat berat sang pemain. Akan tetapi, muncul kabar terbaru yang mengklaim bahwa Setan Merah mengurungkan niat mereka untuk merekrut gelandang tim Nasional Denmark tersebut. Seperti yang kami katakan, Christian Eriksen adalah salah…
Read MoreBagi Lukaku, Antonio Conte Adalah Sosok Pemimpin Besar
Inter Milan berhasil melanjutkan tren positif mereka kala bertandang ke San Paolo menghadapi tuan rumah Napoli awal pekan lalu. Kemenangan tersebut sekaligus menandai awal perjalanan Nerazzurri di tahun 2020 ini. Lukaku yang mencetak sepasang gol dalam laga itu malah menyanjung pelatihnya, Antonio Conte, yang menurutnya adalah sosok pemimpin besar. Serie A Italia langsung tancap gas…
Read MoreArturo Vidal Sulit, Inter Milan Incar Christian Eriksen
Sudah merupakan rahasia umum bahwa Inter Milan sangat mendambakan servis gelandang Chile, Arturo Vidal pada musim dingin ini. Tapi nampaknya pihak Barcelona sudah berulang kali menegaskan bahwa eks Juventus itu tak akan dilepas pada pertangahan musim. Situasi ini memaksa Nerazzurri harus mengalihkan target mereka segera. Vidal sendiri bukan sosok yang asing bagi Inter Milan, sang…
Read MoreReal Madrid Inginkan Mauro Icardi
Paris Saint-Germain sepertinya menemukan pesaing yang berat dalam usaha mereka menebus striker Argentina, Mauro Icardi secara permanen dari Inter Milan. Disebutkan bahwa mantan pemain Sampdoria tersebut juga diinginkan oleh raksasa La Liga Spanyol, Real Madrid untuk menambah daya gedor mereka di sisa musim ini. Seperti diketahui, Mauro Icardi sebelumnya memang tidak diinginkan Inter Milan setelah…
Read MoreInter Milan Sudah Coba Segalanya Untuk Kalahkan Barcelona
Samir Handanovic selaku penjaga gawang sekaligus Kapten Inter Milan meminta rekan-rekan satu timnya untuk tidak terlalu meratapi kekalahan dari Barcelona dinihari tadi. Meskipun ada penyesalan, ia mengatakan Nerazzurri sudah melakukan semua yang mereka bisa untuk meraih kemenangan dan lolos ke babak gugur. Seperti diketahui, Inter Milan memang berhadapan dengan Barcelona pada pertandingan terakhir babak penyisihan…
Read MoreGabriel Barbosa Dipastikan Masuk daftar Jual Inter Milan
Gabriel Barbosa tampil bersinar di brazil bersama dengan Flamengo sepanjang tahun 2019 ini, dia bahkan menginspirasi klub tersebut memenangkan sejumlah gelar bergengsi. Tapi hal ini tak lantas membuat Inter Milan tertarik memulangkannya ke San Siro. Dipastikan direktur klub, Beppe Marotta, bahwa pemain berusia 23 tahun itu masuk dalam daftar jual klub. Sosok yang akrab disapa…
Read MoreLautaro Martinez Sepertinya Tak Tertarik Tinggalkan Inter Milan
Penyerang muda Argentina yang belakangan menyedot atensi publik lewat performa apiknya, Lautaro Martinez mengungkapkan tekadnya untuk membawa Inter Milan meraih trofi Juara, dan merasa bahagia dengan karirnya di Serie A. Artinya, klub-klub peminta Lautaro seperti Barcelona dan Manchester City tampaknya harus mengurungkan rencana mereka merekrut sang pemain. Memang harus diakui, sejak musim kemarin Lautaro Martinez…
Read MoreTernyata Rasa Cinta Yang Bikin Wanda Jadi Agen Icardi
Berbeda dari pada yang lain, dimana Wanda Nara hanya memegang kendali penuh dan hanya satu sebagai seorang agen sepak bola profesional. Dan pemain yang dipegang itu adalah Mauro Icardi yang merupakan klien sekaligus suaminya. Menarik untuk dibedah disini adalah ketika pengakuan Wanda terjun di dunia ini adalah karena rasa cintanya kepada Icardi. Jika berbicara sisi…
Read MoreBursa Transfer: AS Monaco Siap Tampung Mauro Icardi
Bursa transfer 2019 sudah masuk tahap akhir yang akan resmi ditutup pada akhir pekan ini, dan terkhusus bagi transfer Serie A Italia. Satu kisah menarik yang sedang dibahas panas disini adalah status Mauro Icardi yang belum juga mendapatkan kejelasan soal klub mana yang akan dibelanya di musim 2019-2020. Bursa transfer terbaru ini mengklaim jika AS…
Read MoreAntonio Conte Akan Rubah Wajah Inter Milan Tahun Ini?
Pecinta sepak bola Italia dan terlebih khusus fans Inter Milan sedang dilanda rasa penasaran yang begitu besar usai Antonio Conte resmi menjabat sebagai pelatih baru di musim 2019-2020. Menanggapi situasi ini, Julio Cesar yang merupakan mantan kiper Inter ini mengaku Conte akan menampilkan wajah baru Nerazzurri. Cesar menambahkan jika penampilan Inter akan jauh berbeda dari…
Read More